Kunjungan Polsek Lengkong Polres Sukabumi dan Pihak Terkait ke Perkebunan PT. Cisampora Wangun

    Kunjungan Polsek Lengkong Polres Sukabumi dan Pihak Terkait ke Perkebunan PT. Cisampora Wangun
    Kunjungan Polsek Lengkong Polres Sukabumi dan Pihak Terkait ke Perkebunan PT. Cisampora Wangun

    Lengkong– Polsek Lengkong IPTU Bayu Sunarti Agustina, S.E., bersama dengan Bhabinkamtibmas Desa Cilangkap BRIPKA Jos Pahala S dan Danramil Kecamatan Lengkong LETTU Inf. Yepri Susanto, melakukan kunjungan ke Perkebunan PT. Cisampora Wangun yang terletak di Desa Lengkong, Kecamatan Lengkong.

    Dalam kunjungan ini, rombongan pihak kepolisian dan TNI diterima langsung oleh Administrator Perkebunan PT. Cisampora Wangun, Saudara Sujianto. Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin komunikasi dan kerjasama yang lebih baik antara pihak kepolisian, TNI, dan pihak pengelola perkebunan, serta memastikan keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.

    Kegiatan berjalan dengan lancar dan diharapkan dapat memperkuat sinergi antara semua pihak terkait demi terciptanya situasi yang kondusif di wilayah Kecamatan Lengkong.

    polres sukabumi
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas di Wilayah...

    Artikel Berikutnya

    Safari Subuh oleh Polsek Palabuhanratu di...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan, Menjadi Tuan Rumah di Ladang Sendiri!
    Hidayat Kampai : Menelusuri Dunia Kecerdasan Buatan untuk Menyusun Karya Ilmiah
    Hidayat Kampai: Kisah Dunia Akademik yang Terkontaminasi Ulah Para Bahlul
    Sambang Tokoh Pemuda Desa Waluran oleh Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap dalam Rangka Door to Door System dan Cooling System POLRI
    Giat KRYD Patroli Biru Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Kapolsek Jampang Kulon Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan Door to Door System Bhabinkamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Desa Cibitung Laksanakan DDS, Sosialisasikan Pentingnya Kamtibmas dan Kesehatan
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Meningkatkan Keamanan Lingkungan Melalui Komunikasi Aktif
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Desa Cibitung Laksanakan DDS, Sosialisasikan Pentingnya Kamtibmas dan Kesehatan
    Polsek Cikidang Gelar Jumat Curhat, Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Meningkatkan Keamanan Lingkungan Melalui Komunikasi Aktif
    Sambang Tokoh Pemuda Desa Waluran oleh Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap dalam Rangka Door to Door System dan Cooling System POLRI
    Kapolsek Cikidang Gelar Kegiatan Pemberian Makanan Bergizi untuk Anak-anak TK Tunas Karya Cipetir
    Kapolsek Nyalindung Polres Sukabumi Laporkan Kegiatan DDS Sambang Warga Desa Sukamaju
    Bhabinkamtibmas Desa Cipamingkis Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Sosialisasikan Program Kapolres Sukabumi melalui Door To Door System (DDS)
    Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan Giat Turjawali R4/Patroli Dialogis Sabhara
    Babinsa Desa Cikangkung Koptu Muslim Dampingi Warga Tanam Padi Huma
    Upaya Peningkatan Silaturahmi dan Ketaqwaan, Muhibah Ramadhan 1445 H/2024 M di Wilkum Polsek Nagrak

    Ikuti Kami